NASA Akan Uji Coba Pesawat Supersonic X-59

nasa segera uji coba pesawat supersonic x59 omi

DNN | Dikabarkan dalam waktu dekat, National Aeronautics and Space Administration (NASA) akan melakukan uji coba pesawat supersonic X-59. Uji coba ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kebisingan yang dihasilkan.

Dalam rencana uji coba nya, NASA akan menggandeng perusahaan setempat terbang di atas pemukiman.

Seperti diketahui, penerbangan komersial supersonik dilarang karena ledakan sonik yang dihasilkan mengganggu kenyamanan warga. Dengan kehadiran pesawat X-59 atau yang dikenal QueSST X-Plane, NASA berharap bisa mengatasi masalah ledakan sonik tersebut.

Para pakar ilmuwan NASA dan pembuat pesawat Lockheed Martin Skunk Works berencana mengurangi suara ledakan sonik itu menjadi “dentuman lembut”.

Ledakan sonik dibuat oleh serangkaian..